(Jeju Island - Nami Island - Mt Sorak – Seoul)
HIGHLIGHT: 2N@Jeju Island, Teddy Bear Musuem, Kimchi
Making & Trying Hanbok
24-29 Mei 2014
Hari
01: JAKARTA
– INCHEON (No Meal) ñ CGK (23.50) – ICN (08.40) by OZ762
Peserta Paket Tour Korea Promo malam ini berkumpul di Soekarno-Hatta
terminal 2E untuk berangkat menuju ke Incheon
Bermalam
di pesawat
Hari
02: INCHEON – SEOUL – GIMPO - JEJU ISLAND dengan pesawat domestik (Makan Siang, Malam)
Sesampainya di Korea, kita akan langsung menuju ke Gimpo Airport (di
Seoul) untuk melanjutkan perjalanan ke Jeju island dengan pesawat domestik. Setibanya di Jeju, kita akan city tour mengunjungi
Yongduam Dragon Head Rock, Mysterious
Road dan Shopping di Tadong Market.
Makan siang dan malam di restoran lokal. Bermalam di JEJU PALACE hotel ***
Hari
03: JEJU ISLAND (Makan Pagi, Siang, Malam)
Setelah sarapan pagi di hotel, kita akan mengunjungi Seongsan Illchulbong (sunrise peak), Seongeup Folk Village, Teddy Bear
Museum, Jusangjeolli, dan Cheonjiyeon Waterpark. Makan siang dan malam di
restoran lokal.
Bermalam di JEJU PALACE hotel ***
Hari
04: JEJU ISLAND – GIMPO - NAMI ISLAND – MT
SORAK (Makan Pagi, Siang, Malam)
Sarapan pagi di local restaurant. Lalu kita akan kembali ke Gimpo Airport
dengan pesawat domestik. Sesampainya kita akan langsung menuju ke Nami
Island yang merupakan tempat shooting film drama “Winter Sonata”. Setelah
makan siang kita akan menuju ke Mt Sorak mengunjungi Kwongeumsung Fortress Hill (with
cable car) dan Sinheungsa
Temple. Makan malam di restoran lokal
Bermalam
di Daemyung sorak resort **** / sETARAF
Hari
05: MT SORAK - SEOUL (Makan Pagi, Siang)
Setelah sarapan pagi di hotel, kita akan menuju ke Seoul city tour melewati The
Blue House, mengunjungi Gyeongbok
Palace, National Folk Museum, Ginseng Outlet, Cosmetic Shop, dan Amethyst
Showroom. Anda juga berkesempatan untuk dapat belajar membuat Kimchi dan mencoba Hanbok pakaian tradisional khas Korea.
Malam harinya kita akan berbelanja di Dongdaemun
Market. Bermalam di starS GANGNAM hotel *** / setaraf
Hari
06: INCHEON – JAKARTA (Makan Pagi) ñ ICN (16.50) – CGK (22.15) by OZ761
Setelah sarapan pagi di hotel, kita akan shopping di Korean Food & Souvernir Supermarket untuk berbelanja oleh-oleh. Sampai waktunya peserta Paket Tour Korea Promo akan diantar ke Incheon Airport untuk kembali
ke Jakarta, dan sampai berjumpa di acara Galilea Tour selanjutnya.